Persatuan Janda Seluruh Indonesia Gelar Ultah ke-496 Dengan Meriah

- Penulis

Minggu, 25 Juni 2023 - 12:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Harian Pers  | Persatuan Janda Seluruh Indonesia (PJSI) turut memeriahkan ulang tahun Kota Jakarta ke-496 di Taman Sumenep Menteng Jakarta Pusat Minggu (25/06/2023).

Pengurus PJSI dan anggota bersama masyarakat yang melintas depan taman Sumenep melakukan senam bersama serta menghibur masyarakat dengan menyanyikan lagu- lagu yang bersemangat.

“Terima kasih untuk Ibu Waty dari Aspirasi yang mengundang PJSI sebagai tamu di Acara Aspirasi,” ujar Dhea Bacan Ketua Umum PJSI.

“Kegiatan kami untuk mempererat silaturahim serta memperkenalkan PJSI pada masyarakat. Kalau sering- sering bertemu akan timbul chemistry diantara kami. PJSI juga mengadakan arisan bulanan, dan Insha Allah bulan Agustus mendatang kami akan mengadakan senam bersama masyarakat di Harapan Indah Bekasi, santunan pada para janda yang non produktif serta bazar UMKM,” papar Dhea.

Baca Juga:  Diduga kuat mafia hukum bermain dalam proses hukum dan putusan illegal terhadap dr Tunggul P Sihombing MHA

Pengurus PJSI yang hadir antara lain Ketua Umum PJSI Dhea Bacan, Sekjend PJSI Kirana, Artis senior Nini Canda (Srimulat), OKI Pradana Trio Sempel, Suzan Hauke, Rachma Yulia, Rahmania, Lina, Inayah, Novita.

“Semoga PJSI semakin kompak, dan semakin banyak kegiatan yang akan dilaksanakan,” tutup Dhea Bacan.

Follow WhatsApp Channel harianpers.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ady Setiawan Resmi Menjabat Direksi PDAM Kota Semarang 
Polres Indramayu Turut Serta Panen Raya Jagung Serentak, Dukung Swasembada Pangan Nasional
Polres Cianjur Punya Kapolres Baru, AKBP Ahmad Alexander Siap Perkuat Keamanan dan Kepercayaan Publik
Di Mana Peran Desa? Pengelolaan Sampah Cibeureum Dinilai Diabaikan
Dana Desa di Bawah Tekanan Publik, Warga Wangunjaya Desak Audit 
Gudang Material dan Bengkel Las di Cugenang Hangus Terbakar, Kerugian Capai Rp200 Juta
H. Ruslandi, S.H Menyatakan Mundur Dari Kuasa Hukum Tersangka SINAGA
Tak Sekadar Jalan-jalan, Ini Daya Tarik Kebun Raya Cibodas Saat Nataru
Berita ini 1 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 16:16 WIB

Ady Setiawan Resmi Menjabat Direksi PDAM Kota Semarang 

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:50 WIB

Polres Indramayu Turut Serta Panen Raya Jagung Serentak, Dukung Swasembada Pangan Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 00:52 WIB

Polres Cianjur Punya Kapolres Baru, AKBP Ahmad Alexander Siap Perkuat Keamanan dan Kepercayaan Publik

Selasa, 6 Januari 2026 - 19:56 WIB

Di Mana Peran Desa? Pengelolaan Sampah Cibeureum Dinilai Diabaikan

Selasa, 6 Januari 2026 - 17:11 WIB

Dana Desa di Bawah Tekanan Publik, Warga Wangunjaya Desak Audit 

Berita Terbaru

Ady Setiawan Resmi Menjabat Direksi PDAM Kota Semarang 

Berita

Ady Setiawan Resmi Menjabat Direksi PDAM Kota Semarang 

Kamis, 8 Jan 2026 - 16:16 WIB