Kasus Dugaan Gantung Diri di Cianjur,Keluarga Korban Menolak Autopsi

- Penulis

Jumat, 7 Maret 2025 - 01:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cianjur Harianpers. Com – Kapolsek Warungkondang, Kompol Usep Nurdin, SIP., MM., CHRA, melaporkan kasus dugaan gantung diri yang terjadi di Kampung Lemahduhur, Desa Sukaratu, Kecamatan Gekbrong, Kabupaten Cianjur.( kamis 6 Maret 2025)

Menurut laporan, korban bernama Fikri Ramdani, lahir di Cianjur pada tanggal 8 Desember 2003, ditemukan tergantung di kusen pintu kamar kedua dengan tali kur warna putih.

Baca Juga:  Penguatan Keluarga Sakinah, Mahasiswa KKN STAI Al-Azhary Gelar Edukasi Islami

Korban ditemukan oleh saksi Minah, kakak kandung korban, yang datang ke rumah korban untuk memberikan makanan buka puasa.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari hasil pemeriksaan luar oleh petugas puskesmas Gekbrong, tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan pada anggota tubuh korban.

Baca Juga:  Pemdes Hegarmanah dan Amanah Gelar Audiensi, Hasilnya Dinilai Kurang Memuaskan

Keluarga korban telah menyatakan keberatan untuk melakukan autopsi dan menganggap kejadian tersebut merupakan musibah.

Kapolsek Warungkondang telah melakukan langkah-langkah penanganan, termasuk menerima laporan, mendatangi TKP, melaksanakan olah tempat kejadian, mencatat saksi, dan melakukan penyelidikan

Follow WhatsApp Channel harianpers.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

HUT ke-6 Perumdam Tirta Dharma Ayu Gelar Fun Brewing Competition
Bisnis Utang Tanpa Izin Bisa Masuk Penjara, Ini Aturan KUHP Baru
Ady Setiawan Resmi Menjabat Direksi PDAM Kota Semarang 
Polres Indramayu Turut Serta Panen Raya Jagung Serentak, Dukung Swasembada Pangan Nasional
Polres Cianjur Punya Kapolres Baru, AKBP Ahmad Alexander Siap Perkuat Keamanan dan Kepercayaan Publik
Di Mana Peran Desa? Pengelolaan Sampah Cibeureum Dinilai Diabaikan
Dana Desa di Bawah Tekanan Publik, Warga Wangunjaya Desak Audit 
Gudang Material dan Bengkel Las di Cugenang Hangus Terbakar, Kerugian Capai Rp200 Juta
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 18:43 WIB

HUT ke-6 Perumdam Tirta Dharma Ayu Gelar Fun Brewing Competition

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:01 WIB

Bisnis Utang Tanpa Izin Bisa Masuk Penjara, Ini Aturan KUHP Baru

Kamis, 8 Januari 2026 - 16:16 WIB

Ady Setiawan Resmi Menjabat Direksi PDAM Kota Semarang 

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:50 WIB

Polres Indramayu Turut Serta Panen Raya Jagung Serentak, Dukung Swasembada Pangan Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 00:52 WIB

Polres Cianjur Punya Kapolres Baru, AKBP Ahmad Alexander Siap Perkuat Keamanan dan Kepercayaan Publik

Berita Terbaru

Ady Setiawan Resmi Menjabat Direksi PDAM Kota Semarang 

Berita

Ady Setiawan Resmi Menjabat Direksi PDAM Kota Semarang 

Kamis, 8 Jan 2026 - 16:16 WIB